Pameran Sadali

Galeri Nasional Pamerkan Karya Maestro Sadali

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Puluhan lukisan karya sang maestro Ahmad Sadali bersama karya maestro lainnya dipamerkan di Galeri Nasional Indonesia, Jakarta, Rabu (25/6) malam.Kepala Galeri Nasional Indonesia Tubagus Andre Sukmana mengatakan pemeran itu merupakan bagian dari program kegiatan Galeri Nasional Indonesia yang secara khusus menampilkan karya-karya dari para tokoh perintis perkembangan seni rupa di Indonesia."Ahmad Sadali dipilih karena salah satu...