#gaza-segera-gencatan-senjata
Rabu , 15 Jan 2025, 10:18 WIB
Media Israel Laporkan IDF Bersiap Tarik Pasukan dari Koridor Philadelpi di Gaza
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Media Israel, KAN, pada Selasa (14/1/2025) malam melaporkan, tentara Israel mulai bersiap mundur dari Koridor Philadelphi di perbatasan Gaza-Mesir seraya menunggu penyelesaian kesepakatan pertukaran tawanan-sandera dengan...
Rabu , 15 Jan 2025, 04:45 WIB
Gencatan Senjata Belum Juga Diumumkan, Hamas Tunggu Peta Penarikan Israel dari Gaza
REPUBLIKA.CO.ID, DOHA — Perundingan seputar gencatan senjata di jalur Gaza masih berlangsung di Doha, Qatar. Reuters melaporkan, para negosiator berusaha mencapai kesepakatan pada Selasa (14/1/2025), mengenai rincian akhir gencatan senjata setelah perundingan maraton di Qatar. Para mediator dan pihak yang bertikai mengatakan bahwa kesepakatan tersebut lebih dekat dari sebelumnya. Setelah lebih dari delapan jam perundingan, seorang pejabat senior Hamas mengatakan kepada Reuters...
Selasa , 14 Jan 2025, 16:29 WIB
Media Israel: Gencatan Senjata Gaza akan Diumumkan Hari Ini
REPUBLIKA.CO.ID, TEPI BARAT — Perundingan antara mediator dengan para pihak...
Selasa , 14 Jan 2025, 09:00 WIB
Sikap Hamas Terhadap Rancangan Gencatan Senjata dari Israel
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA — Kelompok Perlawanan Islam, Hamas, menegaskan pada Senin (13/1/2025), ...
Selasa , 14 Jan 2025, 08:30 WIB
Perang Gaza Segera Berakhir, Ini Detail Rancangan Perjanjian Final yang Diajukan Israel
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA — Negosiasi gencatan senjata antara kelompok perlawanan Palestina Hamas...