Suasana bandara Ngurah Rai, Bali

Kemenhub Pastikan Penerbangan ke Bali Aman

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Menjelang akhir tahun, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memastikan penerbangan menuju Bali masih tetap aman. Meskipun, Gunung Agung, Karangasem, Bali pada akhir pekan lalu kembali erupsi.Dirjen Perhubungan Udara Kemenhub Agus Santoso mengatakan di Bali memang ada dua bandara yaitu Denpasar dan Bali yang mungkin saja terdampak namun saat ini tetap aman. "Penerbangan ke Bali masih tidak terganggu. Kami...

Menteri Keuangan Sri Mulyani (kedua kiri), Menko Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan (ketiga kiri) dan Gubernur Bali, Made Mangku Pastika (kiri) menghadiri High Level Meeting persiapan IMF-World Bank Annual Meetings 2018 di Gedung Keuangan Negara, Denpasar, Bali, Jumat (22/12).

Kunjungi Gunung Agung, Luhut: Bali Aman

REPUBLIKA.CO.ID, KARANGASEM -- Pemerintah menegaskan kondisi Bali aman untuk pelaksanaan berbagai even baik di dalam maupun luar negeri. Pertemuan tahunan IMF dan World Bank pada Oktober 2018 tetap akan berjalan sesuai dengan rencana. "Presiden sudah memerintahkan semua kegiatan pemerintahan yang dijadwalkan di Bali jangan diubah," ujar Menko Bidang Maritim Luhut Binsar Panjaitan di pos pemantauan Gunung Agung di Rendang, Karangasem,...

Warga berkebun dengan latar belakang Gunung Agung menyemburkan asap bercampur abu vulkanis, di Sidemen, Karangasem, Bali, Jumat (8/12).

Jumat , 22 Dec 2017, 14:59 WIB

Fase Erupsi Gunung Agung Belum Usai

Menko Maritim Luhut B Panjaitan didampingi Menkeu Sri Mulyani, dan Gubernur Bank Indonesia memberikan keterangan pers di pos pemantau Gunung Agung di Karang Asem, Bali, Jumat (22/12).

Jumat , 22 Dec 2017, 14:00 WIB

Gunung Agung Masih Awas, Erupsi Belum Usai