Vaksinator menyiapkan vaksin dosis ketiga atau booster untuk tenaga kesehatan (ilustrasi)

IDI Sumsel Imbau Nakes tak Ragu Vaksinasi Ketiga

REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Sumatra Selatan mengimbau tenaga kesehatan di provinsi setempat agar tidak ragu mengikuti vaksinasi booster atau dosis ketiga. "Vaksinasi dosis ketiga sudah mulai dilakukan, jika pada gilirannya para tenaga kesehatan yang ada di 17 kabupaten dan kota bisa mengikutinya sesuai dengan prosedur, karena bermanfaat untuk lebih memperkuat kekebalan tubuh dari penularan COVID-19," kata...

IDI dan Perhimpunan Profesi: PSBB Serentak Pulau Jawa. Warga menunggu pemeriksaan di tenda darurat Poli Covid-19 RSUP Dr Sardjito, Yogyakarta, Senin (28/6). Untuk antisipasi RSUP Dr Sardjito mendirikan tenda darurat di depan Poli Covid-19. Namun, pendirian tenda darurat ini masih untuk antisipasi jika bangsal untuk pasien Covid-19 penuh.

IDI dan Perhimpunan Profesi: PSBB Serentak Pulau Jawa

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Tim Mitigasi Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) dan perhimpunan lima organisasi profesi terkait merekomendasikan pemerintah pusat memberlakukan PSBB ketat serentak, terutama di Pulau Jawa minimal dua pekan. Mereka juga meminta pemerintah atau pihak berwenang memastikan implementasi serta penerapan PSBB yang maksimal. Rekomendasi ini dikeluarkan menanggapi peningkatan tajam pada kasus Covid-19 di Indonesia. Adapun perhimpunan dokter spesialis tersebut terdiri...