Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan (ilustrasi)

PDIP: Pemerintah Bukan Tanpa Perhitungan Naikan Iuran BPJS

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Politikus PDIP Rahmad Handoyo menyikapi keputusan pemerintah yang kembali menaikan iuran BPJS Kesehatan. Dirinya yakin, pemerintah tidak melakukan tindakan gegabah dan tanpa perhitungan dalam menaikan iuran BPJS. "Pemerintah tentu tidak gegabah membuat keputusan. Saya percaya, mereka (pemerintah) menaikkan iuran BPJS Kesehatan sebagai langkah taktis menyelamatkan BPJS Kesehatan itu sendiri. Kita tahu kan saat ini terjadi likuiditas keuangan...

Aksi menolak kenaikan iuran BPJS Kesehatan (ilustrasi)

Legislator: Kenaikan Iuran BPJS Bertentangan dengan UU

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi IX DPR RI Kurniasih Mufidayati mengatakan, kenaikan kembali tarif Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan yang diputuskan Presiden Joko Widodo (Jokowi) melalui Perpres 64/ 2020, menyalahi berbagai undang-undang. Ia mengatakan, Perpres itu juga bertentangan dengan putusan MA yang membatalkan kenaikan sebelumnya, yakni Pasal 34 Perpres 75/2019 "Penerbitan Perpres ini bukan merupakan pelaksanaan amar putusan MA,...