Wakil Presiden AS terpilih Kamala Harris dan suaminya Doug Emhoff.

Suami Kamala Harris, Second Gentleman Pertama Amerika

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Terpilihnya Kamala Harris sebagai wakil presiden yang baru membawa Amerika ke sosok Douglas Emhoff, suami Harris. Ia akan menjadi second gentleman pertama di Amerika. Beragam titel bisa disematkan ke Emhoff. Second gentleman, second husband, second dude. Apapun titelnya, dikutip dari CNN, Ahad (8/11), Emhoff yang berdarah Yahudi juga mencetak sejarah sendiri dalam politik Amerika. Ketika Joe...

Wakil Presiden AS terpilih Kamala Harris menyampaikan pidato resmi menyusul kemenangannya di pemilu AS, Ahad (8/11) di Wilmington, Delaware.

Ahad , 08 Nov 2020, 08:58 WIB

Harris: Pemilih Membawa Amerika ke Hari Baru

Masyarakat berkumpul di depan Gedung Putih merayakan terpilihnya Joe Biden dan Kamala Harris, Ahad (8/11). Kemenangan Biden muncul setelah tiga hari penghitungan suara yang penuh ketidakpastian.

Ahad , 08 Nov 2020, 05:29 WIB

Pemimpin Dunia Ucapkan Selamat ke Biden Harris

 Kandidat wakil presiden dari Partai Demokrat, Kamala Harris.

Ahad , 08 Nov 2020, 02:50 WIB

Kamala Harris: Kita Berhasil, Joe!

Jejak Kamala Harris Menuju Gedung Putih

Jejak Kamala Harris Menuju Gedung Putih

REPUBLIKA.CO.ID, Joe Biden menunjuk Harris menjadi cawapres untuk mendampinginya dalam pilpres November 2020 dari Parta Demokrat. Ia menjadi perempuan kulit hitam pertama yang menjadi cawapres Amerika...