#kamp-rohingya-kebakaran
Senin , 10 Jan 2022, 16:03 WIB
Kamp Pengungsi Rohingya di Bangladesh Dilalap Si Jago Merah
IHRAM.CO.ID, DHAKA -- Kebakaran menghanguskan sebagian kamp pengungsi Rohingya di tenggara Bangladesh. Ribuan pengungsi kehilangan tempat tinggal mereka. Juru bicara Batalyon Polisi Bersenjata, Kamran Hossain mengatakan sekitar 1.200 rumah hangus terbakar pada Ahad (9/1/2022). Hossain mengatakan,...
Senin , 10 Jan 2022, 12:50 WIB
Ribuan Rumah Rohingya di Kamp Pengungsian Bangladesh Hangus Terbakar
REPUBLIKA.CO.ID, DHAKA -- Ribuan pengungsi Rohingya telah kehilangan tempat tinggal setelah kebakaran menghanguskan sebagian kamp mereka di tenggara Bangladesh. Juru bicara Batalyon Polisi Bersenjata, Kamran Hossain mengatakan, sekitar 1.200 rumah hangus terbakar pada Ahad (9/1/2022). Hossain mengatakan, api mulai muncul di Kamp 16 dan menjalar dengan cepat ke bangunan yang terbuat dari bambu dan terpal. Insiden kebakaran itu menyebabkan lebih dari...
Selasa , 23 Mar 2021, 14:22 WIB
Bangladesh Selidiki Penyebab Kebakaran di Kamp Rohingya
REPUBLIKA.CO.ID, DHAKA -- Pejabat Bangladesh mulai menyelidiki penyebab kebakaran...
Selasa , 23 Mar 2021, 00:41 WIB
Kebakaran Besar Landa Kamp Pengungsi Rohingya
REPUBLIKA.CO.ID, DHAKA -- Kebakaran besar melanda kamp-kamp pengungsi Rohingya...