#kartun-muhammad
Sabtu , 31 Oct 2020, 10:24 WIB
FUI DIY Gelar Aksi Bela Islam Kutuk Presiden Prancis
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Ratusan orang yang tergabung dalam Forum Umat Islam (FUI) DIY menggelar aksi bertajuk "Aksi Bela Islam Bela Kehormatan Nabi" di Yogyakarta, Jumat (30/10). Aksi ini mengecam Presiden Prancis...
Senin , 30 Dec 2019, 19:07 WIB
Wilders Kembali Berulah, Buka Kompetisi Kartun Muhammad SAW
REPUBLIKA.CO.ID, AMSTERDAM – Politisi anti-Islam di Belanda, Geert Wilders, menghidupkan kembali kompetisi yang kontroversial, yang menyerukan untuk menggambar kartun karikatur Nabi Muhammad SAW. Dalam unggahannya di jejaring Twitter pada Sabtu malam lalu, dia meminta orang-orang untuk mengirim kartun Muhammad SAW mereka. "Kebebasan berbicara harus menang atas kekerasan dan fatwa-fatwa Islam," tulis Wilders di Twitter, dilansir di The Independent, Senin (30/12). ...
Ahad , 17 May 2015, 06:57 WIB
Ini Cara Netizen Lawan Kampanye Kartun Rasulullah
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Upaya seorang aktifis blogger mengkampanyekan menggambar wajah...
Jumat , 16 Jan 2015, 19:56 WIB
Penembakan Charlie Hebdo, Eropa Masih Mencekam
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Negara rawan teroris memperketat keamanannya pasca penembakan...