Pelatih Manchester City, Pep Guardiola.

Jelang Man City Vs Arsenal, Guardiola Singgung Kans MU dan Newcastle Ramaikan Persaingan

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengirim peringatan untuk Arsenal. Man City akan menghadapi the Gunners dalam lanjutan Liga Primer Inggris musim 2022/2022 di Stadion Emirates, London, Kamis (16/2/2023) dini hari WIB.Dua tim tersebut sedang bersaing di papan atas klasemen sementara. The Citizens ada di urutan kedua. Kubu Meriam London di singgasana.Guardiola menilai, beberapa klub lain tetap...

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp.

Juergen Klopp: Tak Enak Lihat Posisi Liverpool di Klasemen Saat Ini

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Liverpool Juergen Klopp mengakui tak mudah melihat the Reds berada di posisi ke-16 klasemen sementara Liga Primer Inggris musim ini setelah menelan kekalahan 1-2 dari Manchester United (MU), di Stadion Old Trafford, Selasa (23/8/2022) dini hari WIB. Jadon Sancho dan Marcus Rashford mencetak gol untuk MU sebelum Mohamed Salah memperkecil ketertinggalan.Liverpool belum menang dalam tiga...