Pesepak bola Persebaya Surabaya Otavio Dutra (tengah)

Jadi WNI, Otavio Dutra Siap Bela Timnas Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Otavio Dutra resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI). Pemain sepak bola asal Brasil itu mengucapkan janji setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia di kantor Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Timur di Surabaya."Bersediakah saudara saya ambil sumpah," kata Kepala Kanwilkumham Jatim Susy Susilawati saat memimpin pembacaan sumpah di Kantor Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Timur...

Seorang suporter Indonesia (kanan) berusaha menyerang suporter Malaysia saat pertandingan timnas Indonesia melawan timnas Malaysia pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 Grup G Zona Asia di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Kamis (5/9/2019).

FAM: PSSI Ingkar Janji Soal Keamanan Suporter Malaysia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) menilai Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) mengingkari janjinya, soal memberikan keamanan bagi suporter tim nasional Malaysia. FAM mengatakan, suporter Malaysia mendapat serangan dari suporter Indonesia dalam pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, Jakarta, Kamis (5/9) malam."FAM menganggap PSSI, melalui otoritas lokal, tidak bisa...