Lionel Messi Paris Saint-Germain (PSG).

Xavi Ungkap Lionel Messi akan Putuskan Masa Depannya Pekan Depan, Balik ke Barcelona?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, mengatakan bahwa Lionel Messi akan memutuskan di mana ia akan melanjutkan karirnya pekan depan. Xavi mengungkapkan, Barca masih tertarik untuk merekrut sang penyerang jika ia memilih untuk kembali. Messi akan memainkan pertandingan terakhirnya untuk Paris Saint-Germain pada Ahad (4/6/2023) dini hari WIB sebelum meninggalkan juara Prancis itu sebagai pemain bebas agen setelah dua tahun...

Pelatih kepala Barcelona Xavi Hernandez. Barcelona meraih kemenangan dalam duel krusial kontra Atletico Madrid pada journada ke-30 La Liga. Barca unggul 1-0 atas Atletico di Stadion Camp Nou, Ahad (23/4/2023) malam WIB.

Taklukkan Atletico, Xavi Minta Pemain Barca Jangan Sampai Merasa Sudah Juara

REPUBLIKA.CO.ID, BARCELONA -- Barcelona meraih kemenangan dalam duel krusial kontra Atletico Madrid pada journada ke-30 La Liga. Barca unggul 1-0 atas Atletico di Stadion Camp Nou, Ahad (23/4/2023) malam WIB. Hasil demikian membuat Blaugrana kokoh di singgasana klasemen sementara. Dengan mengantongi 76 poin, Raksasa Katalan unggul 11 angka atas Real Madrid di urutan kedua. Skuad polesan Xavi Hernandez di ambang gelar...