Pelatih kepala Atletico, Diego Simeone, bereaksi pada pertandingan sepak bola LaLiga Spanyol.

Jelang Derbi Madrid, Simeone Jelaskan Mengapa Atletico Tampil Solid Akhir-Akhir Ini

REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Atletico Madrid akan menghadapi rival sekotanya Real Madrid dalam lanjutan La Liga bertajuk derbi Madrid, di Stadion Santiago Bernabeu, Ahad (16/2) dini hari WIB. Los Rojiblancos tampil apik dalam beberapa pekan terakhir dengan meraih tiga kemenangan dalam empat laga terakhir. Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, menjelaskan mengapa timnya tampil solid dalam beberapa pekan terakhir. Ia mengeklaim performa ciamik Atletico bukan...

 Karim Benzema (kanan atas) mencetak gol kedua timnya pada pertandingan sepak bola La Liga Spanyol antara Athletic Club Bilbao dan Real Madrid di stadion San Mames di Bilbao, Spanyol, Senin (23/1/2023) dini hari WIB.

Ancelotti: Real Madrid Tunjukkan Pertahanan Kokoh Saat Menang 2-0 Atas Bilbao

REPUBLIKA.CO.ID, BILBAO -- Real Madrid sukses menjaga jarak dengan pemimpin klasemen Barcelona setelah menang 2-0 atas tuan rumah Athletic Bilbao dalam pertandingan La Liga, di Stadion San Memes, Senin (23/1/2023) dini hari WIB. Madrid tetap menempel Barcelona tiga poin berkat dua gol kemenangan yang dicetak Karim Benzema dan Toni Kroos. Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti mengeklaim timnya adalah tim yang kompak...