Pekerja menata kerajinan rotan Lombok saat pameran Produk Unggulan UMKM Balinusra di Grand Indonesia, Jakarta, Rabu (24/3/2021). Pameran yang diikuti oleh 20 UMKM binaan Bank Indonesia (BI) dari Bali dan Nusa Tenggara itu merupakan rangkaian dari acara Karya Kreatif Indonesia 2021 yang mengusung tema Eksotisme Lombok.

LPEI Kolaborasi Pemda Kembangkan Pelaku UMKM

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Kendal dan Pemerintah Kabupaten Demak, Jawa Tengah, mengembangkan kapasitas pelaku industri kecil dan menengah serta usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Adapun kerja sama ini akan berlaku hingga 25 Maret 2022 dan dapat diperpanjang.  Direktur Eksekutif LPEI D James Rompas mengatakan kerja sama tersebut, LPEI akan membuka program pelatihan...

Direktur Eksekutif LPEI Sinthya Roesly di kantor pusat LPEI

LPEI Komitmen Dukung PT MedcoPapua Tingkatkan Produksi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Keuangan Sri Mulyani melakukan kunjungan kerja ke wilayah Indonesia timur pada tanggal 18-20 Desember 2018, salah satunya meninjau nasabah Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) dengan skema pembiayaan syariah berupa jaminan fasilitas, yaitu PT MedcoPapua Hijau Selaras (MPHS) yang berlokasi di Manokwari, Papua Barat. Jaminan fasilitas tersebut tidak hanya diberikan untuk refinancing perkebunan kelapa sawit, namun juga...

Foto udara perkebunan kelapa sawit di Belitung, Bangka Belitung, Jumat (16/12).

Kamis , 07 Dec 2017, 18:24 WIB

LPEI Salurkan Pembiayaan Hingga Rp 98 Triliun

Ekspor Impor (ilustrasi)

Rabu , 01 Feb 2017, 22:30 WIB

DPR Dorong LPEI Tumbuhkan Ekspor Indonesia

Indonesia Eximbank

Kamis , 10 Dec 2015, 20:00 WIB

LPEI Beri Pembiayaan Tiga Badan Usaha

Selasa , 24 Jun 2014, 15:00 WIB

Eksportir Dapat Fasilitas Baru

Kapal Kargo pengangkut kontainer komiditi ekspor (ilustrasi)

Selasa , 10 Sep 2013, 11:17 WIB

LPEI Bidik Pembiayaan Ekspor Rp 42,7 Triliun