Potret kesedihan sejumlah pemain timnas Indonesia U-20 setelah FIFA batalkan status tuan rumah Indonesia di Piala Dunia U-20 2023.

Jacksen F Tiago Beri Semangat Hugo Samir yang Kecewa Gagal Tampil di Piala Dunia U-20

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyerang sayap timnas Indonesia U-20 Hugo Samir juga menyampaikan kekecewaannya atas keputusan FIFA yang membatalkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Lewat akun Instagram pribadinya, Hugo mengatakan, tampil di Piala Dunia U-20 adalah impiannya dan juga orang tuanya.Penolakan dari berbagai kalangan terhadap timnas Israel datang ke Indonesia diduga menjadi pemicu pembatalan tersebut. Tak lama...

Penyanyi Virgiawan Liestanto alias Iwan Fals salah satu yang menyangkan batalnya Indonesia menjadi tuan rumah piala dunia U20.

Beragam Kritik Soal Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Desta: Ironis, Puas Sekarang?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- FIFA resmi mencoret Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20, yang diumumkan kemarin, Rabu (29/3/2023). Hal ini tentunya menuai banyak kritik dari berbagai kalangan, tidak terkecuali para komika yang kerap sering ‘bersuara’ lewat komedi, hingga figur publik. Figur publik yang juga merupakan mantan drummer Club 80’s Desta, menyebut kejadian ini sesuatu yang ironis. “Ironis.. puas sekarang?” kata Desta...