Rektor Universitas BSI, Dr Ir Mochamad Wahyudi dalam Seminar Pendidikan dengan tema “Model Pembelajaran Kreatif & Inovatif dalam Implementasi Pendidikan Berbasis Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK), yang berlangsung di Hotel Harris Pontianak, Selasa (7/6/2022).

Universitas BSI Pontianak Hadirkan Prodi S1 Teknik Informatika dan S1 Sistem Informasi

REPUBLIKA.CO.ID, PONTIANAK -- Dalam meningkatkan Penguasaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) guna mendukung terciptanya model pembelajaran yang inovatif, Universitas BSI (Bina Sarana Informatika) kampus Pontianak, launching Program Studi (Prodi) baru S1 Teknik Informatika dan S1 Sistem Informasi. Pembukaan Prodi tersebut, disampaikan langsung oleh Rektor Universitas BSI, Dr Ir Mochamad Wahyudi dalam Seminar Pendidikan dengan tema “Model Pembelajaran Kreatif &...