#senjata-rakitan-penembak-satpam-ipb
Sabtu , 30 Jun 2012, 22:36 WIB
Usai Reka Ulang, Polis Lengkapi Berkas Penembakan Satpam IPB
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR - Setelah rekonstruksi kasus rampung dillakukan, Kepolisian Resor Bogori melengkapi berkas perkara dua tersangka penembak satpam Institut Pertanian Bogor. "Reka ulang sudah dilaksanakan Jumat (29/6) kemarin, selanjutnya...
Jumat , 29 Jun 2012, 22:11 WIB
Rekonstruksi Penembakan Satpam IPB Digelar di Lima Lokasi
REPUBLIKA.CO.ID,BOGOR - Reka ulang kasus penembakan satuan pengamanan (satpam) Institut Pertanian Bogor di gelar di lima lokasi berbeda. Hari ini, rekonstruksi kasus belum dilakukan di seluruh lokasi yang dijadwalkan, melainkan hanya di empat lokasi.Lokasi pertama di warung dekat Kepolisian Sektor Dramaga, lokasi ke dua di Alfamidi, ketiga di Masjid Alhurriyah IPB dan hutan tempat pembuangan motor serta Kemang tempat...
Kamis , 28 Jun 2012, 21:52 WIB
Jumat Besok, Polisi Gelar Reka Ulang Penembakan Satpam IPB
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR - Kepolisian Resor Bogor akan menggelar reka...
Selasa , 26 Jun 2012, 20:29 WIB
Senpi dalam Penembakan Satpam IPB Dipastikan Rakitan
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR - Kepolisian Resor Bogor memastikan senjata api...