Hagia Sophia

Hagia Sophia Siap untuk Dipakai Sholat Jumat

REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Masjid Hagia Sophia siap dibuka untuk sholat Jumat untuk pertama kalinya dalam 84 tahun. Dalam konferensi pers, Gubernur Istanbul Ali Yerlikaya mengatakan semua orang menantikan sholat Jumat ini dengan antusias.Sambil menekankan langkah-langkah untuk mencegah penyebaran virus corona, Yerlikaya mengatakan ada lima tempat yang dibuka untuk jamaah agar tidak terjadi kerumunan. Yerlikaya menambahkan pintu gerbang sudah mulai...