Suhu panas (ilustrasi). BMKG sebut 2023 jadi tahun penuh rekor temperatur dan 3 bulan lalu yang terpanas.

BMKG: 2023 Jadi Tahun Penuh Rekor Temperatur, 3 Bulan Ini Terpanas Sepanjang Sejarah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mengatakan, World Meteorological Organization (WMO) mencatat tahun 2023 menjadi tahun dengan penuh rekor temperatur. Di mana, sepanjang Juni-Agustus menjadi tiga bulan terpanas sepanjang sejarah. “Di antaranya adalah sepanjang Juni-Agustus menjadi tiga bulan terpanas sepanjang sejarah serta gelombang panas atau heatwave terjadi di banyak tempat secara bersamaan,” ujar Dwikorita dalam...

Warga beraktivitas saat cuaca terik (ilustrasi)

Imbauan BMKG Agar Masyarakat Mengantisipasi Potensi Peningkatan Suhu Udara

REPUBLIKA.CO.ID, CILACAP -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat untuk mengantisipasi peningkatan suhu udara yang masih berpotensi terjadi dalam beberapa hari depan sebagai dampak dari gerak semu matahari.  "Sejak beberapa hari lalu, suhu udara di Indonesia terus mengalami peningkatan," kata Kepala Kelompok Teknisi BMKG Stasiun Meteorologi Tunggul Wulung Cilacap Teguh Wardoyo di Cilacap, Jawa Tengah, Selasa (3/10/2023).Bahkan...

Cuaca panas. Ilustrasi

Selasa , 03 Oct 2023, 14:53 WIB

Jepang Alami Suhu Terpanas dalam 125 Tahun