#tentara-suriah
Jumat , 16 Mar 2012, 05:50 WIB
Tentara Suriah Serang Kelompok Oposisi, Puluhan Orang Tewas
REPUBLIKA.CO.ID, Sekurang-kurangnya 23 orang tewas sementara tentara Suriah terus menyerang oposisi tepat setahun timbulnya pergolakan. Televisi pemerintah sendiri terus menunjukkan rapat-rapat umum mendukung presiden Bashar al-Assad di beberapa kota. Organisasi Pengamat...
Rabu , 06 Jul 2011, 20:33 WIB
Tentara Suriah Bunuh 22 Orang di Hama, Pasukan AS Ditarik
REPUBLIKA.CO.ID,DAMASKUS--Tentara Suriah membunuh paling sedikit 22 orang dalam serangan terhadap pusat kobaran di kota Hama yang memicu seruan penarikan segera AS, kata para aktivis Hak Asasi Manusia Rabu. Tentara juga melukai lebih dari 80 orang ketika mereka menerobos penghalang jalan yang seadanya dibangun penduduk menyusul protes masif antipemerintah di kota berpenduduk sekitar 800.000 orang, kata Organisasi Nasional untuk Hak...
Kamis , 24 Mar 2011, 15:16 WIB
Demo Suriah Diwarnai Serangan Tentara ke Masjid
REPUBLIKA.CO.ID, DAMASKUS – Aksi demonstrasi di kota Dara’a, Suriah,...