Jalan Ruas Rumbia, Lampung, viral pada Februari 2023 lalu.

Warga: Banyak Jalan Rusak di Lampung Itu Fakta!

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masalah banyaknya jalan rusak di Provinsi Lampung dinilai sebagai sebuah fakta. Sebelum Bima Yudho viral, sudah banyak pihak, termasuk netizen yang menyoroti seputar jalan rusak, terutama di pelosok daerah.  "Ya kalau jalan rusak di Lampung itu ya fakta, apalagi di jalan provinsi dan kabupaten," ujar seorang warga Bandar Lampung, Yudi, kepada Republika.co.id, Senin.  Beberapa jalan rusak, kata dia,...