Presiden Jokowi

Kata Sambutan Jokowi kepada Para Ulama di Istana

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo mengundang sejumlah ulama dari berbagai organisasi dan lembaga keislaman ke Istana Merdeka, Selasa (1/11). Ada sekitar 20 ulama yang diundang, antara lain Kiyai Said Aqil Siradj, Kiyai Ma'ruf Amin, dan Kiyai Haedar Nashir. Saat membuka pertemuan, Presiden Joko Widodo menyebut peran ulama di masyarakat yang menurutnya amat berpengaruh dalam menjaga keutuhan umat. Presiden...

Ribuan massa Ormas Islam melakukan longmarch menuju Bareskrim dan kemudian di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta, Jumat (14/10).

Aksi Bela Islam 4 November, Ratusan Muslim NTB ke Jakarta

REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Gelombang aksi damai terkait dugaan penistaan agama oleh Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) terus bergulir, tak terkecuali di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Sekitar 12 ribu massa dari elemen umat Islam NTB yang tergabung dalam Aliansi Umat Islam (AUI) NTB berkumpul di Islamic Center NTB pada Jumat (28/10), kemarin....