Negara Dinilai Belum Paham Terkait Kekerasan Seksual

Komnas Perempuan mengaku telah berperan aktif memberikan fakta serta informasi.

Republika TV/Havid Al Vizki
Komisioner Komnas Perempuan, Sri Nurherawati
Rep: Havid Al Vizki Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Nasional Antikekerasan Terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) menyatakan, hambatan dalam permasalahan kekerasan seksual yakni adanya ketidakpahaman kebutuhan perempuan yang menjadi korban.


Komisioner Komnas Perempuan, Sri Nurherawati mengatakan, saat ini negara masih belum paham harus berbuat apa untuk korban kekerasan seksual.

Dalam hal ini, Sri mengatakan Komnas Perempuan telah berperan aktif memberikan fakta serta informasi terkait kekerasan seksual.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer | Havid Al Vizki     Video Editor | Fian Firatmaja

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler