Dua Bayi Harimau Sumatera Lahir di Prancis
Kedua bayi harimau ini belum memiliki nama
VOa
Harimau Sumatera (ilustrasi)
Red: Agung Sasongko
REPUBLIKA.CO.ID, Pada dua bulan lalu, kebun binatang Amiens Metropole di Prancis kehadiran dua anggota barunya yakni dua bayi harimau sumatera. Kedua bayi harimau ini belum memiliki nama, nah pihak kebun binatang tengah mencari nama untuk keduanya.
Baca Juga
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler