Rabu 13 Feb 2013 09:03 WIB

Aneka Batik Cantik

Koleksi Ratna Busana
Foto: Rakhmawaty/republika
Koleksi Ratna Busana

REPUBLIKA.CO.ID, Untuk pilihan busana formal yang bebas dari kemungkinan salah kostum, batik tampaknya tetap menjadi pilihan utama. Dengan padu padan yang tepat, kain tradisional ini tetap mampu menghadirkan nuansa menawan.

Seperti dalam pergelaran koleksi batik Ratna Busana belum lama ini, aneka batik cantik menarik perhatian dalam aneka pilihan warna. Mulai dari warna mencorong seperti hijau terang hingga warna kelam, batik setia menyuguhkan kekhasan Indonesia yang unik. 

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement