REPUBLIKA.CO.ID,Acara Kebudayaan Lebaran Betawi yang memasuki tahun kelima ini digelar di lapangan exs Djabesmen Kelapa Gading,Jakarta Utara,Senin (10/9), mengangkat tema "Lebaran di Kampung Betawi".
Selain kesenian dan kebudayaan asal Betawi, juga ditampilkan kesenian dari berbagai daerah Sabang sampai Merauke.