Senin 11 Nov 2013 10:09 WIB

Top Skorer Serie-A, Rossi Tak Tergoyahkan di Puncak

Striker Fiorentina Giuseppe Rossi merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Juventus.
Foto: AP Photo/Fabrizio Giovannozzi
Striker Fiorentina Giuseppe Rossi merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Juventus.

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Giuseppe Rossi menjelma menjadi penyerang menakutkan di Liga Italia Serie-A musim ini. Dua golnya ke gawang Sampdoria, pada laga ke-12, Senin (11/11) dini hari WIB, membuat striker Fiorentina itu kokoh di puncak top skorer sementara.

Penyerang berkebangsaan Italia itu kini mengoleksi 11 gol, unggul tiga gol dari penyerang Torino, Cerci yang nangkring di tempat kedua dengan delapan gol.

Berikut daftar top skorer sementara Liga Italia Serie-A hingga pekan ke-12:

11 Gol

Rossi (Fiorentina)

8 Gol

Cerci (Torino)

7 Gol

Palacio (Inter Milan)

6 Gol

Berardi (Sassuolo)

Callegol (Napoli)

Hamsik (Napoli)

Tevez (Juventus)

5 Gol

Denis (Atalanta)

Gilardino (Genoa)

Higuain (Napoli)

Jorginho (Verona)

Parolo (Parma)

Paulinho (Livorno)

Toni (Verona)

Vidal (Juventus)

4 Gol

Alvarez (Inter Milan)

Candreva (Lazio)

Cassano (Parma)

Conti (Cagliari)

Eder (Sampdoria)

Florenzi (AS Roma)

Immobile (Torino)

Pogba (Juventus).

Klasemen Serie A Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Napoli Napoli 12 8 2 2 19 10 26
2 Atalanta Atalanta 12 8 1 3 31 16 25
3 Fiorentina Fiorentina 12 7 4 1 25 15 25
4 Inter Inter 12 7 4 1 26 12 25
5 Lazio Lazio 12 8 1 3 25 11 25
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement