Sabtu 27 Sep 2014 22:25 WIB

Rooney Kena Kartu Merah

Penyerang Wayne Rooney
Foto: Reuters
Penyerang Wayne Rooney

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Kartu merah dikeluarkan wasit Lee Mason untuk Wayne Rooney yang menendang Downing.

Kartu merah ini beawal dari serangan MU yang dipatahkan pemain West Ham. Downing yang mendapatkan bola bergerak cepat untuk menyerang pertahanan MU. Rooney yang mengejar Downing menghadang pemain tersebut tendangan dari belakang. 

Sempat terjadi protes karena pemain MU mengklaim telah terjadi hands ball sebelum Downing mendapatkan bola. Namun Lee Mason bersikukuh pada keputusannya. Kali ini pertahanan MU benar-benar diuji oleh West Ham.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement