REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Sembilan pertandingan Liga Primer Inggris pekan ke-20 telah berlangsung pada Kamis (1/1) WIB. Hasilnya, sejumlah tim unggulan terganjal. Manchester United ditahan imbang Stoke City sementara Arsenal harus mengakui keunggulan Southampton. Liverpool juga hanya berbagi poin dengan Liecester City.
Berikut hasil pertandingan Liga Primer Inggris, Kamis (1/1)
Stoke City FC 1 - 1 Manchester United
Aston Villa 0 - 0 Crystal Palace
Hull City 2 - 0 Everton
Liverpool 2 - 2 Leicester City
Manchester City 3 - 2 Sunderland
Newcastle United 3 - 3 Burnley FC
Queens Park Rangers 1 - 1 Swansea City
Southampton 2 - 0 Arsenal
West Ham United 1 - 1 West Bromwich Albion
sumber : Reuters
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement