REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Kemenangan Sunderland atas Newcastle United dengan skor 1-0 dalam derby Tyne-Wear membuat klub berjuluk si Kucing Hitam sedikit menjauhi zona degradasi. Sunderland berada di posisi ke-15 dengan mengumpulkan nilai 29, unggul tiga poin dari Burnley yang berada di batas atas zona degradasi.
Berikut klasemen Liga Primer Inggris:
Tim Main Menang Imbang Kalah Gol Poin
Chelsea 30 21 7 2 63-26 70
Arsenal 31 19 6 6 62-32 63
Man Utd 31 18 8 5 55-28 62
Man City 30 18 7 5 62-28 61
Liverpool 31 16 6 9 45-36 54
Tottenham 31 16 6 9 50-45 54
Southampton 31 16 5 10 42-22 53
Swansea 31 13 7 11 37-39 46
West Ham 31 11 9 11 41-39 42
Stoke 31 12 6 13 35-39 42
Everton 31 9 10 12 39-42 37
Crystal Palace 30 9 9 12 36-41 36
Newcastle 31 9 8 14 33-49 35
West Brom 31 8 9 14 28-43 33
Sunderland 31 5 14 12 24-44 29
Hull 31 6 10 15 29-43 28
Aston Villa 31 7 7 17 20-42 28
Burnley 31 5 11 15 26-49 26
QPR 31 7 4 20 35-55 25
Leicester 30 5 7 18 29-49 22