Kamis 11 Jun 2015 19:32 WIB

Susunan Pemain Timnas Indonesia U-23 Lawan Singapura

Rep: C02/ Red: Citra Listya Rini
Skuat Timnas Indonesia U-23.
Foto: Antara
Skuat Timnas Indonesia U-23.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA  --   Timnas U-23 Indonesia akan berhadapan dengan tuan rumah SEA Games 2015 di stadion Jalan Besar Singapura. Laga ini akan menjadi laga penentu Timnas U-23 Indonesia untuk maju ke fase SEA Games selanjutnya.

Inilah susunan pemain Timnas U-23 yang dilatih Aji Santoso

Teguh Amiruddin; Abduh Lestaluhu, Agung Prasetyo, Manahati Lestusen, Syaiful Indra; Evan Dimas, Adam Alis, Zulfiandi, Paulo Sitanggang, Ahmad Nufiandani; Muchlis Hadi.

Menghadapi 11 pemain Indonesia itu, inilah susunan pemain Singapura :

Buhari Syazwan; Mohan Kumar, Ho Wai Loon, Sh Othman, Abdul Rahman; Adam Swandi, Samion Amy, Guanasagaran Pravin, Ng Yong Woo, Safirul Sulaiman; Sahil Suhaimi.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement