REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Liverpool menelan kekalahan 0-2 dari Newcastle United dalam laga pekan ke-15 Liga Primer Inggris di St James Park, Ahad (6/12). Dengan kekalahan ini, posisi Liverpool tertahan di ranking ketujuh, sementara Newcastle juga tak beranjak dari zona degradasi.
Berikut klasemen Liga Primer Inggris hingga Senin (7/12) dini hari WIB:
sumber : REUTERS
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement