Senin 11 Jan 2016 02:11 WIB

10 Kata Dalai Lama yang Membela Islam

Rep: C18/ Red: Ilham
Dalai Lama menyapa pengunjung di Festival Musik Glastonbury, Inggris
Dalai Lama menyapa pengunjung di Festival Musik Glastonbury, Inggris

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebagai pemimpin spiritual Budha di Tibet, Dalai Lama bukan berarti menutup mata untuk kaum Muslim di dunia. Meski memiliki keyakinan berbeda, beberapa komentar atau pandangan pribadi Dalai Lama justru kerap membela umat Muslim.

Berikut 10 peristiwa yang sempat menyita perhatian Dalai Lama karena kerap memojokan umat Muslim:

1. Pengungsi Muslim

Pemuka agama di Tibet ini menyebut jangan pernah para migran ditolak karena mereka seorang Muslim. Ia meminta masyarakat Uni Eropa, termasuk pemerintahan menerima para pengungsi sebagai seorang manusia.

Hal ini diungkapkan Dalai Lama menyusul krisis migran yang terjadi di sejumlah negara Eropa. "Harus lebih banyak usaha yang kita lakukan untuk menciptakan perdamaian," kata Dalai Lama dalam wawancara dengan BBC. (Baca juga: Pertama Kali, Universitas di Yunani Buka Program Studi Islam).

Jutaan pengungsi Suriah dan daerah Muslim lainnya menyerbu Eropa dan Barat dalam beberapa tahun terakhir.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
۞ وَلَقَدْ اَخَذَ اللّٰهُ مِيْثَاقَ بَنِيْٓ اِسْرَاۤءِيْلَۚ وَبَعَثْنَا مِنْهُمُ اثْنَيْ عَشَرَ نَقِيْبًاۗ وَقَالَ اللّٰهُ اِنِّيْ مَعَكُمْ ۗ لَىِٕنْ اَقَمْتُمُ الصَّلٰوةَ وَاٰتَيْتُمُ الزَّكٰوةَ وَاٰمَنْتُمْ بِرُسُلِيْ وَعَزَّرْتُمُوْهُمْ وَاَقْرَضْتُمُ اللّٰهَ قَرْضًا حَسَنًا لَّاُكَفِّرَنَّ عَنْكُمْ سَيِّاٰتِكُمْ وَلَاُدْخِلَنَّكُمْ جَنّٰتٍ تَجْرِيْ مِنْ تَحْتِهَا الْاَنْهٰرُۚ فَمَنْ كَفَرَ بَعْدَ ذٰلِكَ مِنْكُمْ فَقَدْ ضَلَّ سَوَاۤءَ السَّبِيْلِ
Dan sungguh, Allah telah mengambil perjanjian dari Bani Israil dan Kami telah mengangkat dua belas orang pemimpin di antara mereka. Dan Allah berfirman, “Aku bersamamu.” Sungguh, jika kamu melaksanakan salat dan menunaikan zakat serta beriman kepada rasul-rasul-Ku dan kamu bantu mereka dan kamu pinjamkan kepada Allah pinjaman yang baik, pasti akan Aku hapus kesalahan-kesalahanmu, dan pasti akan Aku masukkan ke dalam surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai. Tetapi barangsiapa kafir di antaramu setelah itu, maka sesungguhnya dia telah tersesat dari jalan yang lurus.”

(QS. Al-Ma'idah ayat 12)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement