Rabu 24 Jul 2019 19:07 WIB

Rumah Zakat Luncurkan Bummas di Bidang Budi Daya Cacing

Bummas juga menjual KASCING yang merupakan pupuk organik.

Rumah Zakat resmi meluncurkan Badan Usaha Milik Masyarakat (Bummas) Mekarsari Jaya Mandiri.
Foto: rumah zakat
Rumah Zakat resmi meluncurkan Badan Usaha Milik Masyarakat (Bummas) Mekarsari Jaya Mandiri.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Rumah Zakat resmi meluncurkan Badan Usaha Milik Masyarakat (Bummas) Mekarsari Jaya Mandiri. Bummas yang berada  di Desa Mekarsari, Kecamatan Cimaung, Kabupaten Bandung merupakan Bummas yang bergerak di bidang Budidaya Cacing.

photo
Rumah Zakat resmi meluncurkan Badan Usaha Milik Masyarakat (Bummas) Mekarsari Jaya Mandiri.

Hasil produksi unggulan dari Bummas ini selain cacing yaitu KASCING yang merupakan pupuk organik buangan dari media budidaya cacing. Peluncuran Bummas Mekarsari Jaya Mandiri (MJM) ini dihadiri oleh Kepala Desa Mekarsari, Penyuluh Balai Pertanian dan Ketahanan Pangan Cimaung, Tokoh masyarakat dan para anggota Bummas.

Baca Juga

Lilis selaku kepala Desa Mekarsari menghaturkan terima kasih atas hadirnya Bummas Mekarsari Jaya Mandiri (MJM). “Terima kasih banyak atas inisiasi pemberdayaan yang dilakukan Rumah Zakat menggeliatkan kegiatan ekonomi masyarakat melalui budidaya cacing, sehingga memperluas kemanfaatan kepada masyarakat yang lain. Semoga kedepan Bummas MJM ini dapat bersinergi dengan bumdes yang dimiliki desa,” ucap Lilis.

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا تُوْبُوْٓا اِلَى اللّٰهِ تَوْبَةً نَّصُوْحًاۗ عَسٰى رَبُّكُمْ اَنْ يُّكَفِّرَ عَنْكُمْ سَيِّاٰتِكُمْ وَيُدْخِلَكُمْ جَنّٰتٍ تَجْرِيْ مِنْ تَحْتِهَا الْاَنْهٰرُۙ يَوْمَ لَا يُخْزِى اللّٰهُ النَّبِيَّ وَالَّذِيْنَ اٰمَنُوْا مَعَهٗۚ نُوْرُهُمْ يَسْعٰى بَيْنَ اَيْدِيْهِمْ وَبِاَيْمَانِهِمْ يَقُوْلُوْنَ رَبَّنَآ اَتْمِمْ لَنَا نُوْرَنَا وَاغْفِرْ لَنَاۚ اِنَّكَ عَلٰى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيْرٌ
Wahai orang-orang yang beriman! Bertobatlah kepada Allah dengan tobat yang semurni-murninya, mudah-mudahan Tuhan kamu akan menghapus kesalahan-kesalahanmu dan memasukkan kamu ke dalam surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai, pada hari ketika Allah tidak mengecewakan Nabi dan orang-orang yang beriman bersama dengannya; sedang cahaya mereka memancar di hadapan dan di sebelah kanan mereka, sambil mereka berkata, “Ya Tuhan kami, sempurnakanlah untuk kami cahaya kami dan ampunilah kami; Sungguh, Engkau Mahakuasa atas segala sesuatu.”

(QS. At-Tahrim ayat 8)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement