Senin 12 Oct 2020 16:29 WIB

Tafsir Surat Quraisy Ayat 3

Tafsir Surat Quraisy Ayat 3

Tafsir Surat Quraisy Ayat 3. Foto: Ilustrasi Alquran
Foto: pxhere
Tafsir Surat Quraisy Ayat 3. Foto: Ilustrasi Alquran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --

فَلْيَعْبُدُوْا رَبَّ هٰذَا الْبَيْتِۙ

Baca Juga

Arti: Maka hendaklah mereka menyembah Tuhan (pemilik) rumah ini (Ka‘bah),

Tafsir Ringkas Kemenag

Mereka pergi berniaga tiap tahun dengan aman dan sentosa. Oleh karena itu maka hendaklah mereka menyembah Tuhan Pemilik rumah ini, yaitu Kakbah, dengan pengabdian yang hakiki dan tidak mempersekutukan-Nya, sebagai bentuk rasa syukur atas nikmat yang telah mereka terima.

Tafsir Kemenag

Dalam ayat ini, Allah memerintahkan orang-orang Quraisy agar mereka menyembah Tuhan Pemilik Ka'bah yang telah menyelamatkan mereka dari serangan orang Ethiopia yang bergabung dalam tentara gajah. Seyogyanya mereka hanya menyembah Allah dan mengagungkan-Nya.

Sumber:

https://quran.kemenag.go.id/sura/106

sumber : Quran Kemenag / Kemenag.go.id
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement