Ahad 29 Aug 2021 05:20 WIB

Guardiola Percaya Arteta dan Arsenal akan Bangkit

Manchester City menambah penderitaan Arsenal pada lanjutan Liga Primer Inggris.

Rep: Frederikus Bata/ Red: Agung Sasongko
 Pelatih kepala Manchester City Pep Guardiola memberi isyarat pada pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Manchester City dan Arsenal di stadion Etihad di Manchester, Inggris, Sabtu (28/8).
Foto: AP/Rui Vieira
Pelatih kepala Manchester City Pep Guardiola memberi isyarat pada pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Manchester City dan Arsenal di stadion Etihad di Manchester, Inggris, Sabtu (28/8).

REPUBLIKA.CO.ID,  MANCHESTER -- Manchester City menambah penderitaan Arsenal pada lanjutan Liga Primer Inggris musim 2021/22. Kedua tim bertemu pada matchday ketiga kompetisi terelit Negeri Ratu Elisabeth.

City membantai the Gunners, 5-0 di Stadio Etihad, Sabtu (28/8) malam WIB. Usai pertandingan tersebut, tekanan terhadap pelatih kubu tamu, Mikel Arteta meningkat.

Baca Juga

Sebab, pihaknya belum jua menunjukkan tanda-tanda kebangkitan. Sebelum dihajar City, skuat Meriam London ditaklukkan Brentford dan Chelsea. Arsitek Manchester Biru, Pep Guardiola bereaksi menyikapi situasi Arteta. Ia optimistis mantan asistennya itu, bisa keluar dari periode kelam ini.

"Saya tidak memiliki keraguan. Dia sangat kuat, dia akan pulih. Dia akan menganalis, dan saya cukup yakin, dia akan kembali ke jalurnya," kata Guardiola, dikutip dari standard.co.uk, Ahad (29/8).

 

 

Klasemen Premier League Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Liverpool Liverpool 15 11 3 1 31 18 36
2 Chelsea Chelsea 16 10 4 2 37 18 34
3 Arsenal Arsenal 16 8 6 2 29 14 30
4 Nottingham Forest Nottingham Forest 16 8 4 4 21 2 28
5 Manchester City Manchester City 16 8 3 5 28 5 27
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement