Ahad 13 Feb 2022 09:05 WIB

Bertahan pada Zaman Fitnah

Wasiat Rasulullah SAW ini peringatan akan munculnya satu zaman di mana terjadinya berbagai fitnah.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

OLEH A SYALABY ICHSAN 

Bau fitnah sudah amat merebak pada masa sekarang yang penuh ketidakpastian. Pada zaman ini, kebenaran menjadi barang langka. Ada yang sudah dibajak dengan kecanggihan teknologi. Ada pula kebenaran yang sudah menjadi monopoli penguasa.  Saat seorang pesohor transgender hendak dimakamkan sebagai perempuan, kemudian diingatkan oleh para ulama, misalnya,...

Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
وَاِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّ اَرِنِيْ كَيْفَ تُحْيِ الْمَوْتٰىۗ قَالَ اَوَلَمْ تُؤْمِنْ ۗقَالَ بَلٰى وَلٰكِنْ لِّيَطْمَىِٕنَّ قَلْبِيْ ۗقَالَ فَخُذْ اَرْبَعَةً مِّنَ الطَّيْرِفَصُرْهُنَّ اِلَيْكَ ثُمَّ اجْعَلْ عَلٰى كُلِّ جَبَلٍ مِّنْهُنَّ جُزْءًا ثُمَّ ادْعُهُنَّ يَأْتِيْنَكَ سَعْيًا ۗوَاعْلَمْ اَنَّ اللّٰهَ عَزِيْزٌحَكِيْمٌ ࣖ
Dan (ingatlah) ketika Ibrahim berkata, “Ya Tuhanku, perlihatkanlah kepadaku bagaimana Engkau menghidupkan orang mati.” Allah berfirman, “Belum percayakah engkau?” Dia (Ibrahim) menjawab, “Aku percaya, tetapi agar hatiku tenang (mantap).” Dia (Allah) berfirman, “Kalau begitu ambillah empat ekor burung, lalu cincanglah olehmu kemudian letakkan di atas masing-masing bukit satu bagian, kemudian panggillah mereka, niscaya mereka datang kepadamu dengan segera.” Ketahuilah bahwa Allah Mahaperkasa, Mahabijaksana.

(QS. Al-Baqarah ayat 260)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement