OLEH ERDY NASRUL
Ada yang bertanya, mengapa harus memuliakan keturunan Rasulullah SAW? Bila ada dari mereka berbuat kesalahan atau dosa, apa yang harus diperbuat? Bolehkah menghardiknya? Bahkan beberapa pertanyaan lebih kritis lagi. Benarkah Nabi Muhammad SAW memiliki keturunan? Dalam arti, bukankah zuriah itu hanya berasal dari anak lelaki, sedangkan putra-putra beliau...
Berita Lainnya