Selasa 20 Feb 2024 05:15 WIB

Israel Akui 574 Tentara Penjajah Tewas

Hamas mengatakan masih bisa terus berjuang meski Israel menduduki Gaza.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

TEL AVIV – Pasukan penjajahan Israel (IDF) merilis data baru mengenai jumlah tentara yang tewas dan terluka. Namun, masih terdapat perbedaan besar antara angka resmi dan angka yang dibocorkan oleh rumah sakit dan media Israel. Tentara pendudukan Israel menyatakan bahwa korban jiwa di jajarannya sejak dimulainya perang di Gaza pada...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement