Sabtu 16 Mar 2024 19:30 WIB

In Picture: Puluhan Kucing Liar di Bandung Disteril

Tindakan ini dilakukan untuk menjaga populasi dan mencegah penyebaran penyakit.

Red: Edwin Dwi Putranto

Dokter hewan melakukan sterilisasi kucing liar di Taman Dewi Sartika, Balai Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (16/3/2024). Pemerintah Kota Bandung melalui DKPP bekerjasama dengan yayasan Lets Adopt Indonesia menggelar strerilisasi khusus untuk kucing liar yang ada di Kota Bandung guna meningkatkan kewaspadaan terkait potensi penyebaran penyakit yang berasal dari hewan serta menjaga agar tidak overpopulasi. (FOTO : ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi)

Dokter hewan membawa kucing yang akan menjalani strelisasi di Taman Dewi Sartika, Balai Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (16/3/2024). Pemerintah Kota Bandung melalui DKPP bekerjasama dengan yayasan Lets Adopt Indonesia menggelar strerilisasi khusus untuk kucing liar yang ada di Kota Bandung guna meningkatkan kewaspadaan terkait potensi penyebaran penyakit yang berasal dari hewan serta menjaga agar tidak over populasi. (FOTO : ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Dokter hewan melakukan sterilisasi kucing liar di Taman Dewi Sartika, Balai Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (16/3/2024).

Pemerintah Kota Bandung melalui DKPP bekerjasama dengan yayasan Lets Adopt Indonesia menggelar strerilisasi khusus untuk kucing liar yang ada di Kota Bandung guna meningkatkan kewaspadaan terkait potensi penyebaran penyakit yang berasal dari hewan serta menjaga agar tidak overpopulasi. 

sumber : Antara Foto
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement