Senin 11 Jan 2016 11:36 WIB

Tenang, Harga Playstation VR tak Semahal Rumornya

Rep: c25/ Red: Dwi Murdaningsih
Oculust Rift
Foto: Ubergizmo
Oculust Rift

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penggila video game sempat dikagetkan dengan kabar harga dari Playstation VR. Namun, kabar kalau handset virtual itu seharga 800 dolar telah ditepis oleh Oculus.

Dilansir dari Uber Gizmo, Sabtu (9/1), perusahaan akhirnya memutuskan untuk mengumumkan harga headset virtual Oculus Rift yang sebenarnya.

Penggila video game bisa mendapatkan Ocoulus Rift dengan harga yang lebih terjangkau, karena akan dijual dengan harga 599 dolar.

Meski turun cukup banyak dari rumor, harga handset virtual ini tetap terbilang tinggi dari yang dahulu diperkirakan. Bersama Sony dan HTC, mereka menjadi sedikit perusahaan yang memutuskan untuk mengungkapkan harga handset virtual mereka.

Rumor itu sendiri berasal dari Forbes, yang melihat sebuah kesalahan di Amazon yang menulis Playstation VR dijual dengan harga 800 dolar.

Sebenarnya, rumor itu telah dibantahkan oleh Sony yang menyebut itu merupakan kesalahan dari Amazon. Meski begitu, kesimpang siuran yang masih ada setidaknya telah memastikan satu hal, kalau harga Playstation VR bukanlah 800 dolar.

baca juga:

Kursi Ini Dilengkapi Bluetooth dan Speaker

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
وَلَقَدْ اَرْسَلْنَا رُسُلًا مِّنْ قَبْلِكَ مِنْهُمْ مَّنْ قَصَصْنَا عَلَيْكَ وَمِنْهُمْ مَّنْ لَّمْ نَقْصُصْ عَلَيْكَ ۗوَمَا كَانَ لِرَسُوْلٍ اَنْ يَّأْتِيَ بِاٰيَةٍ اِلَّا بِاِذْنِ اللّٰهِ ۚفَاِذَا جَاۤءَ اَمْرُ اللّٰهِ قُضِيَ بِالْحَقِّ وَخَسِرَ هُنَالِكَ الْمُبْطِلُوْنَ ࣖ
Dan sungguh, Kami telah mengutus beberapa rasul sebelum engkau (Muhammad), di antara mereka ada yang Kami ceritakan kepadamu dan di antaranya ada (pula) yang tidak Kami ceritakan kepadamu. Tidak ada seorang rasul membawa suatu mukjizat, kecuali seizin Allah. Maka apabila telah datang perintah Allah, (untuk semua perkara) diputuskan dengan adil. Dan ketika itu rugilah orang-orang yang berpegang kepada yang batil.

(QS. Gafir ayat 78)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement