Sejumlah warga berebut gunungan saat prosesi Grebeg Syawal di Halaman Masjid Gede, Kauman, Yogyakarta, Kamis (8/8)

Grebeg Gunungan Yang Selalu Jadi Rebutan di Hari Lebaran

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Keraton Yogyakarta selalu menggelar tradisi 'Grebeg Gunungan' tiap tanggal 1 Syawal. Grebeg Gunungan diadakan di tiga tempat, yaitu Masjid Gede Kauman, Kepatihan, dan Pakualaman. Seperti dikutip dari Pusat Data Republika, ada enam gunungan yang dipersembahkan dalam perayaan menyambut Idul Fitri tersebut. Antara lain, dua gunungan kakung dan masing-masing satu untuk gunungan estri, gepak, dharat, serta pawuhan. Sebelum diarak...

umat muslim di bali

Sabtu , 09 Jul 2016, 09:09 WIB

Muslim Bali 'Ngejot' di Hari Lebaran

Syawalan atau halal bihalal Idul Fitri (ilustrasi)

Jumat , 08 Jul 2016, 08:08 WIB

Tradisi Syawalan, Saling Bermaafan di Hari Fitri

Tradisi Meugang (ilustrasi)

Senin , 04 Jul 2016, 16:26 WIB

Warga Aceh Meugang di Pengujung Ramadhan

Pawai Obor (ilustrasi)

Ahad , 03 Jul 2016, 03:13 WIB

Tradisi 'Pasang Lampu' ala Pemuda Minahasa

Kunutan atau tradisi ketupatan (ilustrasi)

Kunutan, Tradisi Ketupatan ala Masyarakat Pulau Pramuka

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masyarakat biasanya mulai sibuk membuat ketupat ketika mendekati hari raya Idul Fitri. Tapi, bagi masyarakat Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu, pembuatan ketupat sudah lazim dilakukan sejak hari ke-15 Ramadhan. Tradisi pembuatan ketupat saat pertengahan Ramadhan ini dikenal dengan istilah kunutan. Mereka menggelar tradisi kunutan guna mempererat tali silaturahim antarmasyarakat selama menjalani ibadah puasa Ramadhan. Secara rutin, warga membuat...

Ratusan warga saling berebut bubur samin yang dibagikan petugas Masjid Darussalam di Solo, Jawa Tengah.

Sabtu , 18 Jun 2016, 09:29 WIB

Bubur Samin Selalu Dinanti Sejak Ramadhan 1930

Tradisi padusan jelang Ramadhan (ilustrasi).

Jumat , 17 Jun 2016, 08:18 WIB

Bersihkan Diri di Kolam Padusan

Rendang adalah makanan khas Sumatra Barat yang dimasak dengan cara ungkep di api kecil.

Kamis , 16 Jun 2016, 23:32 WIB

Tradisi Sahur Balado-Rendang ala Warga Lampung

Munggah atau makan bersama (ilustrasi)

Selasa , 14 Jun 2016, 21:12 WIB

Munggah, Sahur Pertama di Bulan Ramadhan

Sejumlah warga memadati hutan penelitian Cifor saat tradisi Cucurak, di kota Bogor, Jabar, Ahad (14/6).   (Antara/Arif Firmansyah)

Sabtu , 11 Jun 2016, 18:08 WIB

Warga Bogor Cucurak Sebelum Ramadhan

Sejumlah petugas dari Balai Besar POM (BBPOM) mengambil sampel makanan takjil yang untuk diuji apakah mengandung formalin dan pewarna tekstil.

Sabtu , 11 Jun 2016, 08:49 WIB

BBPOM Bandarlampung Temukan Takjilan Berformalin

Ribuan orang berkumpul untuk mengikuti tradisi Petang Megang di tepi Sungai Siak, Pekanbaru, Riau.

Jumat , 10 Jun 2016, 17:17 WIB

Petang Megang Saat Ramadhan Menjelang

Peserta membawa apem saat pawai apeman Malioboro, di kawasan Malioboro, Yogyakarta.

Kamis , 09 Jun 2016, 16:26 WIB

Apeman, Cara Warga Yogya Sambut Ramadhan