Tingkat kepemilikan obligasi dan aset lain Federal Reserve Amerika Serikat (The Fed) menyusut selama empat pekan berturut-turut, merosot di bawah angka 7 triliun dolar AS.

Tekanan Finansial Mereda, Neraca The Fed Turun

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Tingkat kepemilikan obligasi dan aset lain Federal Reserve Amerika Serikat (The Fed) menyusut selama empat pekan berturut-turut, merosot di bawah angka 7 triliun dolar AS. Selain itu, indikator likuiditas darurat turun menjadi nol. Dua poin ini menggambarkan tekanan finansial yang terjadi sejak awal pandemi Covid-19 telah mereda. Seperti dilansir Reuters, Jumat (10/7), besaran neraca The Fed turun sekitar...

Pemkot Solo (ilustrasi)

Pemkot Solo Minta Pertimbangan BPK Soal Pelepasan Aset

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Pemerintah Kota (Pemkot) Solo meminta pertimbangan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terkait upaya pelepasan sejumlah aset daerah. Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo mengatakan, terdapat tiga aset Pemkot Solo yang saat ini mendapat sorotan DPRD Kota Solo. Aset itu di antaranya, aset pemkot yang saat ini justru dijadikan kantor sekretariat sejumlah partai politik, aset pemkot berupa pemakaman umum...