Atlet balap sepeda Indonesia Elga Novanda Kharisma. (ilustrasi)

Hari ke-13 Asian Games Sediakan 30 Medali Emas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertandingan hari ke-13 Asian Games 2018 Jakarta-Palembang Memperebutkan 30 medali emas pada Jumat (31/8). Emas-emas tersebut tersebar di 11 cabang olahraga. Perlombaan layar yang memasuki hari terakhir menjadi cabang olahraga paling banyak menyediakan medali, yakni 10 keping emas. Selanjutnya ada judo dengan lima emas, balap sepeda track tiga emas, loncat indah, sambo dan sepatu roda masing-masing dua...

Peraih medali emas Asian Games 2018 cabang olahraga karate, Serda TNI Rifky Ardiansyah Arrosyid disambut meriah saat kembali ke Surabaya, Kamis (30/8).

Kamis , 30 Aug 2018, 19:18 WIB

Peraih Emas Ini Bercita-cita Hajikan Orang Tua

Sejumlah kendaraan roda empat melintas saat penerapan sistem ganjil-genap di Kawasan Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta, Senin (20/8).

Kamis , 30 Aug 2018, 16:24 WIB

Bagaimana Nasib Ganjil-Genap Setelah Asian Games?

Presiden Joko Widodo bersama Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia Prabowo Subianto dan Pesilat Indonesia Hanifan Yudani Kusumah berpelukan usai pertandingan cabang olahraga silat Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat TMII, Jakarta, Rabu (29/8).

Kamis , 30 Aug 2018, 13:57 WIB

Kedua Kubu Sambut Positif Pelukan Jokowi-Prabowo

Peraih medali emas

Kamis , 30 Aug 2018, 13:13 WIB

Jatim Siapkan Bonus untuk Para Atlet

Presiden Joko Widodo bersama Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia Prabowo Subianto dan Pesilat Indonesia Hanifan Yudani Kusumah berpelukan usai pertandingan cabang olahraga silat Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat TMII, Jakarta, Rabu (29/8).

Kamis , 30 Aug 2018, 05:05 WIB

Medali Emas Terindah Rakyat Indonesia

Presiden Joko Widodo bersama Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia Prabowo Subianto memberikan ucapan selamat kepada Pesilat Indonesia Hanifan Yudani Kusumah berpelukan usai pertandingan cabang olahraga silat Asian Games 2018 di Padepokan Pencak Silat TMII, Jakarta, Rabu (29/8).

Rabu , 29 Aug 2018, 20:33 WIB

Politik Harus Belajar dari Olahraga

Suasana di MPC Asian Games 2018

Markas Para Jurnalis Asian Games 2018

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejak Asian Games 2018 berlangsung, Media Press Center (MPC) menjadi pusat para jurnalis untuk mendapatkan berbagai informasi. Media & PR Coordinator Muhammad Buldansyah menjelaskan, untuk mendukung kinerja jurnalis di Asian Games, Inasgoc menyediakan fasilitas untuk mendukung kinerja para jurnalis. Ia mengatakan, fasilitas yang telah disediakan, seperti PC, LAN, hingga Wi-Fi ada di MPC. Selain itu, juga disediakan...