Jakub Swierczok (kanan) dari Polandia beraksi melawan Mikael Lustig dari Swedia selama pertandingan sepak bola babak penyisihan grup E UEFA EURO 2020 antara Swedia dan Polandia di St.Petersburg, Rusia, Kamis (24/6).

Pelatih Swedia Klaim Timnya Bertahan Sangat Baik Vs Polandia

REPUBLIKA.CO.ID, SAINT PETERSBURG -- Pelatih Swedia Janne Andersson menilai secara keseluruhan timnya bertahan dengan baik saat mengalahkan Polandia 3-2 dalam pertandingan terakhir penyisihan grup E Piala Eropa, Rabu (23/4). Kemenangan tersebut membawa Swedia lolos ke babak 16 besar sebagai juara grup. Ia mengatakan pada babak kedua timnya bertahan sedikit terlalu dalam. Andersson pun akan melihat rekaman permainan kembali untuk menganalisisnya agar...

Joachim Low, pelatih timnas Jerman, memberikan contoh saat skuatnya melakukan sesi latihan di Tourrettes, Prancis, Selasa (22/5).

Kamis , 24 Jun 2021, 14:22 WIB

Ini Pujian Loew buat Skuad Jerman

Ekspresi skuad Hungaria setelah pertandingan sepak bola babak penyisihan grup F UEFA EURO 2020 melawan Jerman di Muenchen, Jerman, Kamis (24/6).

Kamis , 24 Jun 2021, 12:18 WIB

Kapten Hungaria: Kecewa, tapi Kami Sudah Maksimal

 Karim Benzema dari Prancis merayakan keunggulan 2-1 dalam pertandingan sepak bola babak penyisihan grup F UEFA EURO 2020 antara Portugal dan Prancis di Budapest, Hongaria, 23 Juni 2021.

Kamis , 24 Jun 2021, 11:40 WIB

Benzema Janjikan Tambahan Gol di Euro 2020

Pemain Jerman merayakan gol penyama kedudukan 1-1 pada pertandingan sepak bola babak penyisihan grup F UEFA EURO 2020 antara Jerman dan Hongaria di Munich, Jerman, 23 Juni 2021.

Jerman Lolos ke Babak 16 Besar Usai Tahan Imbang Hungaria

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --  Jerman lolos ke babak 16 besar Euro 2020, usai menahan imbang Hungaria dengan skor 2-2 pada pertandingan terakhir Grup F di Stadion Allianz Arena, Kamis (24/6) dini hari WIB. Jerman mengantongi empat poin dan berada di posisi kedua klasemen Grup F dibawah Prancis. Jerman dan Hungaria yang sama-sama memerlukan kemenangan memulai laga dengan tempo sedang. Pertarungan kedua...