Perwakilan delegasi FIFA meninjau Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ) di Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, Sumatera Selatan, Kamis (23/3/2023). Kunjungan tersebut dalam rangka meninjau kesiapan Stadion Gelora Sriwijaya (GSJ) Jakabaring sebagai salah satu stadion penyelenggara Piala Dunia U-20 pada Mei 2023 mendatang.

Pukulan Telak Pembatalan PD U-20, Sriwijaya FC: Padahal Kami Sudah Rela Pindah Markas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persiapan demi menyukseskan ajang Piala Dunia U-20 sudah dilakukan berbagai pihak jauh-jauh hari setelah Indonesia dipastikan menjadi tuan rumah oleh FIFA bulan Oktober tahun 2019 lalu. Terlebih lagi bagi kota yang dipercaya sebagai salah satu tempat pertandingan yang rencananya akan digelar 20 Mei hingga 11 Juni 2023. Salah satunya adalah stadion yang menjadi kebanggaan warga Palembang Sumatera...

Logo FIFA. Keputusan Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) membatalkan pelaksanaan drawing Piala Dunia U-20 2023 pada 31 Maret 2023 memunculkan kegelisahan sejumlah pengamat sepak bola Tanah Air.

Drawing Piala Dunia U-20 Batal, Pengamat: Waspada, Ini Peringatan Keras dari FIFA

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Keputusan Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) membatalkan pelaksanaan drawing Piala Dunia U-20 2023 pada 31 Maret 2023 memunculkan kegelisahan sejumlah pengamat sepak bola Tanah Air. Ini menjadi semacam tanda bahaya buat Indonesia. Jika tidak bisa membereskan polemik keikutsertaan Israel di Piala Dunia U-20, FIFA bisa mengambil keputusan tegas mencabut mandat negara Indonesia sebagai tuan rumah. Keputusan...