Jamaah haji Indonesia.

Canggih, Jamaah Terpisah dari Rombongan Bisa Ditemukan dengan Kawal Haji

REPUBLIKA.CO.ID, MADINAH -- Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) menyiapkan kanal khusus sebagai sarana pengaduan jamaah yang diberinama Kawal Haji. Aplikasi ini merupakan salah satu inovasi dalam penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M. Ketua PPIH Arab Saudi Nasrullah Jasam menjelaskan, keberadaan aplikasi yang dapat diunduh pada ponsel pintar berbasis Android tersebut membantu petugas untuk dapat merespons keluhan jamaah dengan lebih cepat....

Ilustrasi menjemput jamaah haji.

Hindari Kemacetan, Kemenag Jambi Imbau Keluarga tidak Jemput Jamaah di Asrama Haji

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Jambi mengimbau keluarga jamaah agar tidak menjemput ke Asrama Haji untuk menghindari kemacetan. Pelaksana harian (Plh) Kabid Penyelenggara Haji dan Umrah Kanwil Kemenag Jambi Zeifni Ishaq di Jambi, Ahad (1/7/2024), mengatakan penjemputan jamaah haji lebih baik dilakukan pihak keluarga di kabupaten dan kota masing-masing. "Untuk keluarga jamaah itu kita sama seperti saat...