#kalsium
Kamis , 21 Jun 2012, 16:58 WIB
Khawatir Alami Osteoporosis? Inilah Cara Deteksinya
REPUBLIKA.CO.ID, Prof Dr dr Ichramsjah Azim Rachman SpOG (K), salah satu pakar osteoporosis Indonesia, mengungkapkan, untuk mengetahui mengalami osteoporosis atau tidak, kita dapat melakukan pengukuran kepadatan tulang. Pengukuran massa tulang sebagai...
Kamis , 21 Jun 2012, 10:03 WIB
Inilah Kebiasaan Buruk yang Picu Osteoporosis, Apa Saja?
REPUBLIKA.CO.ID, Osteoporosis merupakan kondisi yang mempengaruhi tulang, ditandai dengan berkurangnya massa tulang, baik dari segi kualitas maupun kuantitas sehingga tulang menjadi sangat rawan untuk patah. Penderita osteoporosis rentan mengalami patah tulang panggul, tulang belakang, dan tulang pergelangan tangan. Menurut Prof Dr dr Ichramsjah Azim Rachman SpOG (K), salah satu pakar osteoporosis Indonesia, ada kebiasaan buruk yang bisa memicu osteoporosis. Misalnya saja,...
Selasa , 19 Jun 2012, 05:40 WIB
Vitamin D dan Kalsium Bisa Membantu Hidup Lansia
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Para orang lanjut usia (lansia) yang...
Sabtu , 07 Apr 2012, 10:03 WIB
Perempuan Rawan Kena Osteoporosis, Ini Dia Cara Mencegahnya
REPUBLIKA.CO.ID, Osteoporosis adalah suatu penyakit dimana masa tulang berkurang dalam...
Ahad , 25 Jul 2010, 00:31 WIB
Awas, Diet Terlalu Ketat Justru Bikin Tulang Keropos
REPUBLIKA.CO.ID, AS-- Bagi kaum hawa waspadai melakukan diet terlalu...