Juru taktik Liverpool Juergen Klopp.

Jika Gagal Finis 4 Besar, Klopp Yakin tak Ada Eksodus Pemain

REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Liverpool terbukti belum bisa keluar dari keterpurukan di pentas Liga Primer Inggris musim ini. Setelah terlempar dari persaingan perebutan gelar juara, the Reds juga masih harus berjuang keras untuk bisa finis di empat besar dan memastikan satu tiket di pentas Liga Champions musim depan. Sempat menempati puncak klasemen sementara Liga Primer Inggris pada awal Desember, posisi...

Reaksi James Milner dari Liverpool.

Klopp Khawatirkan Kemungkinan Cedera James Milner

REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Pelatih Liverpool, Juergen Klopp mengungkap alasan mengganti pemainnya, James Milner, saat Liverpool melawan West Ham di Stadion London, Inggris, Ahad (31/1) malam WIB. Dalam laga itu, Liverpool menang atas tuan rumah dengan skor 3-1.Klopp menarik Milner dan menggantinya dengan Curtin Jones di menit 57. Keduanya pun terlibat pertengkaran kecil di tepi lapangan. Belum satu menit, keduanya...