Penambahan berat badan (ilustrasi). Ahli gizi menjelaskan beberapa alasan mengapa puasa bisa membuat berat badan bertambah.

Berat Badan Naik Ketika Puasa? Tak Perlu Heran, Simak Penjelasan Ahli Gizi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ada sebagian orang yang justru mengalami penambahan berat badan saat berpuasa. Padahal saat berpuasa, seseorang tidak makan dalam rentang waktu cukup lama. Sebenarnya, apa yang menyebabkan bobot badan naik? Ahli gizi Rita Ramayulis memberikan penjelasan terkait hal itu saat menjadi pembicara di webinar "Puasa Ramadhan yang Paripurna" beberapa waktu lalu. Kegiatan digelar oleh Pengurus Cabang Ikatan Apoteker...

Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, memberikan keterangan kepada media usai menerima penghargaan Adipura Kencana, penghargaan tertinggi di program Adipura, di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Selasa (28/2/2023).

Wali Kota Surabaya Ajak Warganya Jalankan Gerakan Ramadhan tanpa Sampah

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengeluarkan Surat Edaran (SE) bernomor 500.9.14.2/6277/436.7.10/2023 tentang Imbauan Bulan Ramadhan Tanpa Sampah. Surat edaran tersebut disebarluaskan kepada jajaran perangkat daerah di lingkungan Pemkot Surabaya, camat, lurah, RT, dan RW. Melalui SE tersebut, Eri ingin mengajak warganya menerapkan gerakan Ramadhan tanpa sampah.  SE tersebut diterbitkan lantaran biasanya saat Ramadhan, sampah di Surabaya mengalami...

Beragam menu Indonesia khas rumahan tersaji dalam promo kuliner Kampoeng Ramadan di Restoran 1945 Fairmont Jakarta bersama Sisca Soewitomo.

Jumat , 17 Mar 2023, 07:49 WIB

Bihun Goreng Bu Sisca Soewitomo untuk Berbuka

.

Jumat , 17 Mar 2023, 07:30 WIB

Mengenali Wajah Ramadhan

 Oat bisa menjadi pilihan makanan sahur untuk orang yang merasa terlalu berat memakan nasi di waktu sahur.  (ilustrasi)

Jumat , 17 Mar 2023, 06:14 WIB

Resep Oatmeal dengan Susu untuk Sahur

Pada episode kedelapan, Mozaik akan membahas mengenai persiapan menyambut bulan Ramadhan.

Jumat , 17 Mar 2023, 05:59 WIB

Siapkah Kita Sambut Ramadhan?

Khutbah Nabi Muhammad SAW tentang Ramadhan. Foto: Ilustrasi kaligrafi Nabi Muhammad

Jumat , 17 Mar 2023, 05:30 WIB

Khutbah Nabi Muhammad SAW tentang Ramadhan

Ilustrasi Ramadhan. Naskah Khutbah Jumat: Menyambut Ramadhan

Jumat , 17 Mar 2023, 05:15 WIB

Naskah Khutbah Jumat: Menyambut Ramadhan

Komik Si Calus Taraweh

Rabu , 28 Apr 2021, 03:27 WIB

Komik Si Calus 'Taraweh'

Komik Si Calus

Senin , 19 Apr 2021, 07:22 WIB

Si Calus 'Puasa"

Aa Gym dan Erick Thohir berbincang di acara Bincang Ramadhan.

Jumat , 15 May 2020, 09:27 WIB

Erick Thohir Evaluasi Diri Selama Ramadhan