Ruud van Nistelrooy memberikan tepuk tangan kepada para pendukung Manchester United (MU) setelah menjalani laga terakhirnya sebagai pelatih sementara Setan Merah melawan Leicester City di Old Trafford, Ahad (10/11/2024). MU mengalahkan Leicester 3-0.

Van Nistelrooy: Momen Emosional pada Laga Terakhir Bersama MU tidak Seperti Perpisahan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ruud van Nistelrooy tak segera meninggalkan lapangan Stadion Old Trafford setelah mendampingi Manchester United menggilas Leicester City 3-0 dalam lanjutan Liga Primer Inggris pada Ahad (10/11/2024). Laga ini jadi pertandingan terakhirnya sebagai pelatih sementara MU. Meski tampak seperti salam perpisahan, pelatih asal Belanda ini menyatakan sebaliknya. Ia menegaskan hal tersebut lebih kepada merayakan momen yang luar biasa dibandingkan perpisahan. MU...

Pemain Manchester City Jacob Wright (kiri) berduel memperebutkan bola dengan pemain Tottenham Richarlison (kanan) dan Rodrigo Bentancur dalam pertandingan sepak bola putaran keempat Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, Kamis (30/10/2024) dini hari WIB

Ini Hasil Undian Perempat Final Piala Liga Inggris, Tottenham Tantang Manchester United

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jalan Tottenham Hotspur untuk menjadi juara Piala Liga Inggris (Piala Carabao) masih terjal. Setelah menyisihkan Manchester City dengan kemenangan 2-1 di kandang sendiri, Kamis (31/10/2024) dini hari WIB, Spurs kembali menghadapi lawan berat. Dalam undian babak perempat final, Tottenham akan menghadapi Manchester United. MU lolos ke delapan besar setelah menang besar 5-2 atas Leicester City dalam laga debut...